Sabtu, 19 Juli 2014

Dapodik Versi 3.00 Terbaru TP. 2014/2015


Dapodikdas 2014/2015
Tidak banyak perubahan yang terjadi pada aplikasi terbaru yang tidak lama lagi akan disebar luaskan tersebut. Fasilitas tambahan yang sudah ramai beredar mengenai penambahan fasilitas pengisian nilai raport pada versi 3.0.0 ini BATAL ditambahkan, artinya secara fasilitas tidak ada penambahan fasilitas baru hanya penambahan jenis isian saja dan penyempurnaan fasilitas yang sudah ada.
Berikut Informasi Dapodik 3.00 serta terkait fiture tambahannya.

  1. Kode Registrasi atau Koreg Dapodik 2013 Masih Digunakan Di 2014
  2. Tgl 25 Juli 2014 Akan Dilaksanakan Generate Prefill Secara Nasional (Oleh Sistem/ Pusat)
  3. Field Pengisian No Induk Sekolah (NIS) Akan Di Munculkan di dapodik 2014 ini.
  4. Dapodikdas 3.0.0  tahun ajaran 2014-2015 Rencananya Akan Direalese 1 Agustus 2014.
  5. Jangan mengunakan Aplikasi 2014 Versi Beta Dikarenakan Server Syncnya Berbeda.
  6. Walau Data Hasil Validasi Masih Banyak Merah.... Data Tetep Bisa Di Singkronkan.
  7. Karena Server Dapodikdas Sudah Memadai dengan adanya penambahan server baru.
  8. Kabarnya Penjadwalan Sync Ditiadakan artinya anda bisa sync kapan aja dan
  9. Operator Sekolah  Bisa Generate Prefill Sendiri.

Demikian semoga bermanfaat...!!!

0 komentar:

Posting Komentar